Senin, 25 Juli 2011

Koperasi syariah di bandung

Koperasi syariah berdiri untuk meningkatkan kesejahteraan anggota pada khususnya dan masyarakat pada umumnya serta turut membangun tatanan perekonomian yang berkeadilan sesuai dengan prinsip-prinsip islam.
Membentuk koperasi memang diperlukan keberanian dan kesamaan visi dan misi di dalam intern pendiri. mendirikan koperasi syariah akan memerlukan perencanaan yang cukup bagus agar tidak berhenti di tengah jalan.
  Demikian pula dengan koperasi Pesantren Daarut Tauhiid atau yang lebih dikenal dengan sebutan kopontren dt sedang diusahakan agar menjadi koperasi yang betul betul syar'i baik dari segi manajemennya, SDM, Produk2nya  serta para Anggotanya mudah mudahan benar benar menjadi koperasi teladan koperasi yang menjadi percontohan umat  khususnya di bandung dan di Indonesia pada umumnya Insya Allah. 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar